Malam ini,
diselimuti kegalauan yang mendalam akan berita duka dari kampus merah, saya pun berniat sedikit melirik isi laptop saya.
teringat iklan salah satu permen mint : *Ini TV, ini laptop. dari pada nonton TV, mending nonton LAPTOP ! #ehh..garing.....:-&*
yah..begitulah pokoknya.
daripada kesulitan mencari jejak jejak penyebab pertikaian itu, lebih baik saya ngeblog !
dan kali ini, saya betul-betul GALAU !
karena yang akan menjadi postingan saya kali ini adalah tulisan lama (sekitar hampir sebulan yang lalu), yang belum saya posting karena apa daya PULSA pun tak mencukupi untuk mengisi modem. :(
Bismillahirrahmairrahiim,
Let me start it...
(mudah-mudahan saya tidak meneteskan airmata lagi...#huallah..lebaynya...)
"Ramadhan in Sorowako"
Alhamdulillah, minggu ini adalah minggu ke-3 saya Ramadhan di sorowako, sekaligus menjadi minggu terakhir saya dan beberapa teman-teman coops 16 bermukim di tempat bersejarah dan penuh kenangan ini.
Ada banyak cerita, pengalaman, kesan dan pembelajaran yang saya dapatkan dari sini. 5 bulan lebih saya dan teman-teman merantau ke kampung orang, belajar sambil bekerja di perusahaan tambang internasional (PT.INCO), mencari jati diri dan mengenal begitu bnyak orang-orang baru, begitu mengesakan sekaligus membanggakan.
Ini pertama kalinya saya menjalani ibadah puasa di bulan Ramadhan jauh dari orang tua, ibu, akmal dan nuni, dan putra.
Biasanya hanya adik saya putra yang harus pergi jauh setiap Ramadhan tiba, manjadi imam taraweh di tempat orang dan tidak ikut berlebaran bersama kami. Dan tahun ini adalah saya ikut-ikutan, ditakdirkan berpuasa dan menikmati suasana ramadhan baru di ujung utara provinsi Sulawesi selatan ini.
Yah Ramadhan kali ini sangat berwarna…
Walaupun 5 hari pertama puasa saya tidak bisa berpuasa bersama teman-teman di sumba (jangan tanya mengapa? Hhe) tapi 5 hari itu pun bisa terlewatkan dengan menamani si susan nonton sinetron “DUDUK DI ATARA DUA SUJUD” eh salah… “DARI SUJUD KE SUJUD”… dan tentunya “KHALIFAH dan KHADIJAH”, is it right? Dan 2 sinetron tersebut berhasil membuat saya KETAGIHAN. Hahhaha :D
Dan Alhamdulillah untungnya saya tidak ketagihan dan ketergilaan dengan itu semua. (jika TIDAK? GAWAT! Saya pasti akan sangat sering tidak Taraweh-an di masjid)
Setelah perjuangan TIDAK berpuasa selama 5 hari, ALLAH kemudian masih memebrikan saya kesempatan untuk mulai menikmatinya pada hari ke-6, dan pada saat itu pula kami mengadakan buka puasa pertama BARENG COOPS 16 beberapa kk2 kontraktor di sumba, dengan menu utama SOTO AYAM+es pisang ijo J DENGAN BUDGET yang sangat dipaksakan, hhe :p
Sungguh nikmat :D
Salah satu yang paling beda adalah saat sahur yang tidak seperti biasanya. Bangun pukul 3.30 kemudian dilanjutkan dengan TAHAJJUD berjamaah. :D dan saat-saat seperti inilah yang paling tidak akan bisa saya lupakan. Hingga beberapa kali saya meneteskan airmata yang tidak BIASA. Dan saat-saat seperti inilah juga yang membuat kerinduan saya pada ibu saya MEMBUNCAH, jika di rumah (Makassar) setiap pukul 3 subuh saya dan ibu menikmati detik2 kedekatan kami pada ALLAH. Dan disni, walaupun jauh dari IBU, Alhamdulillah ternyata saya masih memiliki teman-teman yang super dahsyat yang mau menemani saya ke jalan ISTIQOMAH yang Insya ALLAH berujung SURGA, amin…
dan masak dan menikmati makan sahur bersama seadanya…J subhanallah, begini nih kehidupan anak coops nan jauh dikampung orang, hhe :p
yah..
Ramadhan kali ini juga bnyak mendatangkan berkah. Undangan buka puasa bersama bertubi2 datang pada kami, yah..dengan penuh keikhlasan dan keSENANGan lahir batin kami menerimanya dengan lapang dada. OF COURSE ! GRATISAN ! hhe :p
(nggak di undang saja datang, apalagi kalau di undang..hhe)
Dan satu lagi yang turut meramaikan Ramadhan kali ini adalah kedatangan teman-teman COOPS XVII J, tika, muti, dede, kak renii dan neng intan, roma, musa, au, udin, anto, kak mukhlis, Rahmat, sakka, eky dll yang sangat bnyak dan tidak bisa saya sebutkan namanya satu persatu. Dan jadilah sorowako diramaikan dengan COOPS dari UNHAS yang bejibun.
Luar biasalah pokoknya.
Ramadhan kali memang betul-betul berbeda dan penuh warna J
Dan satu lagi, minggu ini adalah minggu terakhir saya dan teman-teman coops xvi dapat menikmati keindahan ramadhan di kota mungil sorowako ini, farewell yang dirangkaiakan dengan buka puasa bersama rekan-rekan kerja dan teman-teman baru selama di sorowako menjadi salah satu momentum silaturrahmi terakhir saya dan teman2 selama disini. Kami sangat bahagia, walaupun ada beberapa undangan yang tidak bisa hadir dalam acara ini, semangat dan luapan perasaan senang teman2 coops xvi semua terpancar disni…
foto bersama COOPS MACO setelah farewell yang dirangkaikan dengan buka puasa bersama kami :) |
siap setiap saat di depan kamera !!! :D |
Yup. Dan masih beberapa hari lagi sebelum pulang, perasaan mengharu biru antara senang dan sedih kembali membuncah.
Sedih,
- Karena harus meninggalkan teman-teman dan saudara(i) baru disini,
- - Karena nggak ada lagi Renang alias berendam di pantai ide, rafting ke pulau kucing, nyebrang ke desa Nuha, main main kayak, tiba masa tiba akal ke mata buntu.
- - Karena tak ada lagi tm event one vale, tak ada lagi rhytem of the night dengan tarian ala coops yang sungguh luar biasa entertaintnya..
- - Karena tak ada acara makan- makan tiap minggu nya, tak ada acara ke-PASAR-ketemu mbak, dan of COURSE, tak ada CAKAR BUKA BARU lagi… :’)
- - Karena tak bisa bolak-balik Gunung batu-Plant site lagi
- - Karena tak ada lagi perdebatan, ketawa-ketawaan, bobo bareng di ruang tamu cewek & nobar bareng film-film bagus dan tidak bagus (iqrapunya)
- - Karena tak ada lagi buka puasa bersama, tahajjud bersama dan shalat berjamaah setiap hari dengan teman teman genk JAMA'AH.
- - Karena tak aka nada lagi a small circle sambil nonton film pendek tentang indahnya senyuman, di malam hari bersama mereka.
- - Karena tak ada lagi salah lihat SUPERMOON yang ternyata hanya tiang listrik yang memancarkan cahaya berwarna ORANGES dan MENUNGGU GERHANA BULAN bersama INDOMIE,
- - Karena tidak akan ada lagi folder email COOPS MACO’ yg nyaris tiap hari memenuhi inboxku dan skype-an tiap ndag ada kerjaan.
- - Karena tak aka nada lagi SES-follow up-Manager-MEM-L1-dan sebagainya…
- - Karena tak ada lagi liburan karokean bersama KENNY FUNG,testing tm, bersama project manager onevale, bersama PakYudi dan teman2 task force SES, dan liburan dahsyat ke TORAJA, nginap di hotel termahal dan arung jeram serta kehilangan dompet saat berbelanja.
- - Karena tak akan ada lagi acara bolak balik ke kantor polisi mengurus surat kehilangan & bolak balik ke rumah sakit menemani teman2 yang lain yang sedang sakit.
- - Karena tak kan pernah lagi mendengar pepatah anak2 “PANTANG PULANG SEBELUM BUNGKUS” dan “APA ADA ADA APA HABIS”
- - Karena tak aka nada lagi malam malam penuh dengan kegalauan.
-
T Tak ada dan tak ada dan masih bnyak lagi keluarbiasaan yang saya temukan disni,
And now,
Setiap pertemuan pasti berakhir dengan perpisahan,
Detik detik menjelang kepulangan kami.... #depanBintangTimur |
Dan disetiap kesedihan, pasti terselip kebahagiaan, kebahagiaan karena sebentar lagi saya dan beberapa teman2 kembali ke Makassar, kembali ke aktifitas yang berhasil membawa kami ke sini, ke tempat yang penuh dengan canda tawa, susah senang, dan keluarbiasaan lainnya, kembali ke rumah bertemu dengan keluarga dan merasakan indahnya menikmati malam malam terakhir bulan suci Ramadhan, dan tentunya menikmati suasana id fitri yang penuh dengan kehangatan berkumpul berama keluarga. Kembali berkutat dengan 24 sks, bersahabat dengan tugas-tugas dan presentasi,memulai untuk mengerjakan tugas akhir, dan menikmati masa masa indah menjadi seorang mahasiswi…
ALLAH mmg sudah mengatur semua dengan sedemikian rupa, begitu indah dan teratur..sebagaimana Ia mendatangkan malam setelah siang, dan muda sebelum tua. Begitu pula dengan sejuta kebahagiaan yang ia datangkan di balik setitik kesedihan.
Engkau yang Maha sempurna yang tak henti-hentinya menhujankan nikmat. ENgkau cciptakan Ramadhan sebagai bulan yang penuh berkah dan maghfirah, segala puji bagimu dan maha suci engkau ya ALLAH…
Terima kasih untuk Ramadhan kali ini, terima kasih untuk keluarga dan sahabat baru yang kau kirimkan padaku selama 5 bulan belakangan ini. Terima kasih untuk semuanya. Semoga suatu saat saya bias kembali ke tempat ini lagi.amin….
#Soroako, malam galau nan indah, 21 Ramadhan 1432 H
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
Subhanallah...
sungguh aku tak ada dalam kisah diatas...
ReplyDeleteyah..ada kok kakk..kak madi ada di hati kita semua...:D
ReplyDeleteSetelah kepulangan kalian,
ReplyDeletesumba kini menjadi tempat yang beereda,
tak ada teriakan kas Jeanny dan cha..
ndaka\ ada yang memasak masakan kas awa dan Mily,
tak ada nyanyian merdu dari yang merasa suaranya bagus..
dan tak ada IMaM jamaah lagi,
heheh
yah kami mmg slalu mengangenkan...
ReplyDelete#eh...-.-' hehehe :p
iyah, pasti sumba tidak seperti sumba yang dlu lagi yah?
eh, ini siapa??? pake rahasia-rahasiaaan...
ckcck....
coba saya tebak, kak bagus ? kak dika ? #tidak ada pilihan lain....
bagus sarwono itu...
ReplyDeleteandika ndak seperti itu...:P
hhe..iah iahh..kentaraji kek nya..hhi :p
ReplyDeletenice wa...
ReplyDeletehampir nangis aku wa..
nyentuh banget. yah walaupun saya jg gak ada saat saat ramadhan disana...
keep writing yaa ;-)
awa, blogmu ada lagu-nya kah ?
ReplyDeleteknpa mesti lagu yang ini...
biar ndak mauki nangis , menangis ki' juga...
dewa : iah sayang, walopun dirimu dan kak madi ndag ada disana pada saat ramadhan, tapi kalian ada kok di hati kami semua... #huallah...
ReplyDeletediingat ji semua wa...
apalagi pas farewell... :')
kak madi : iek kak :) ada mmg, lamami itu... instrument doa, cocok skali keknya dengan kondisi hati ta setalah baca postinganku yang ini toh? hhe :p